Listly by Raja Tips
Ada beberapa jenis script dengan basis server, yang mana tujuannya adalah pada komputer server untuk menyediakan layanan. Sementara kita sebagai end-user hanya bisa menikmati hasil akhirnya saja.
Merupakan jenis bahasa pemrograman interpretatif yang populer digunakan di seluruh dunia untuk membuat situs web, algoritma, dan membantu penyederhanaan proses otomatisasi.
Python sangat erat kaitannya dengan Data Science, Machine Learning dan Internet Of Things (IoT). Melalui Python, sebuah program akan menjadi lebih ringkas, sehingga memberikan keleluasaan bagi para developer untuk mengembangkan fitur baru pada sebuah aplikasi atau web
ColdFusion adalah server aplikasi dan framework pengembangan perangkat lunak, khususnya situs web dinamis.
ColdFusion merupakan tekologi pertama yang memungkinkan administrator dapat membuat situs web dinamis yang terhubung dengan data backend.
ColdFusion ini menggunakan fitur scripting ColdFusion Markup Language (CFML) dan mendukung bahasa pemrograman lain
Ini merupakan bahasa pemrograman yang berjalan pada platform java. JSP dapat berupa gabungan antara baris HTML dan fungsi dari JSP itu sendiri.
Berbeda dengan yang lain, JSP tidak perlu melakukan kompilasi terlebih dahulu sebelum dijalankan
Perl merupakan bahasa pemrograman tingkat tinggi yang bersifat dinamis dan bisa digunakan untuk mengembangkan program atau aplikasi.
Perl bersifat open source sehingga mempermudah proses pelaporan
Sama seperti Perl, PHP adalah bahasa pemrograman server-side yang bersifat open source.
Karena PHP merupakan server-side, maka script dari PHP ini nantinya akan diproses di server.
Jenis server yang sering digunakan bersama dengan PHP antara lain adalah Nginx, Apache dan LiteSpeed
Ruby juga merupakan scripting language berbasis open source yang dirilis pertama kali pada tahun 1995 (mengalami update pada tahun 2011) dan cocok untuk programmer pemula.
Kabarnya, Ruby semakin populer terutama ketika digunakan dengan Framework Rails. Contoh platform yang dibangun dengan Ruby antara lain adalah Twitter, Groupon, Hulu dan Airbnb
Script adalah elemen yang sangat penting di zaman sekarang, karena teknologi semakin maju secara pesat.
Penerapan script ini bisa membantu manusia dalam menciptakan layanan online (bahkan offline secara tidak langsung).
Pelajari lebih lanjut mengenai script dan cara pembuatan program sederhana melalui portal diatas. Selamat belajar!